ACEH BARAT – Babinsa Koramil 0105-10/Woyla Barat Koptu Edwar Isda Hariyanto dalam menjalin keakraban, keharmonisan dan Melaksanakan Komsos dengan warga binaaan di Desa Lueng Baro Kecamatan Woyla Barat Kabupaten Aceh Barat. Selasa (07/01/2025)
Menjalin hubungan silaturahmi yang baik dan harmonis dengan warga binaan adalah merupakan salah satu tugas pokok TNI Salah satunya yaitu dengan melakukan komunikasi sosial dalam menciptakan interaksi dengan warga binaannya
“Tujuan Komsos ini juga untuk menjalin tali silaturahmi di wilayah binaan dan kegiatan ini juga merupakan salah satu bentuk kegiatan pendukung seorang Babinsa dalam melaksanakan tugas sehari – hari di wilayah.”tutur Koptu Edwar Isda Hariyanto.
Senyum, sapa dan salam sejatinya adalah salah satu budaya yang sudah melekat dengan budaya bangsa kita. Apalagi bagi Babinsa yang memiliki fungsi pembinaan kepada masyarakat sudah sepantasnya memberikan contoh yang baik kepada masyarakat, “terangnya.
Seperti halnya yang terlihat oleh Koptu Edwar Isda Hariyanto ini selalu memberikan senyum, salam dan sapa ditengah menjalankan rutinitasnya sebagai Babinsa di desa Lueng Baro Kecamatan Woyla Barat. “Melalui kegiatan komsos ini kita dapat megetahui permasalahan yang ada di kalangan bawah sarta dapat segera untuk mencarikan solusi dalam setiap permasalahan yang terjadi.”pungkasnya